Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : UTS Semester 1 Sejarah SMA Kelas 11 / Soal no. 33 dari 35

Untuk urusan agama Buddha, Kertaegara mengangkat seorang pejabat yang disebut ….
a. pendeta
b. biksu
c. dharmaduta
d. dharmadyaksa rikasogatan
e. dharmadyaksa rikasiwan

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #129720 : Kuis Interaksi Sosial - IPS SD Kelas 5

Syarat interaksi sosial

A. kontak sosial

B. komunikasi

C. interaksi sosial

D. Kontak dan komunikasi


Soal #93466 : Kuis Tema 8 SD Kelas 5

Kegiatan manusia di bawah ini yang memanfaatkan air dalam bidang pertanian adalah ….

A. Pak Jaya mencuci mobil dengan air sumur

B. Pak Budi memelihara ikan di tambak

C. Bu Dwi menggunakan air untuk mencuci piring

D. Pak Jayus mengairi sawahnya dengan air sungai

Soal #134102 : PAT Sejarah Peminatan SMA Kelas 11

Tradisi penghormatan kepada Kaisar Jepang dengan membungkukkan badan ke arah matahari terbit dikenal dengan istilah ….

A. bushido

B. shinto

C. harakiri

D. kamikaze

E. seikerei


Soal #33218 : Ujian Semester 2 Matematika SD / MI Kelas 5

Perhatikan jaring – jaring kubus berikut !

Jika ( f ) adalah alas kubus maka tutup kubus adalah ….

A. e

B. d

C. c

D. b


Materi Latihan Soal Lainnya: