Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : UTS IPS SMP Kelas 8 / Soal no. 44 dari 50

Perhatikan tokoh tokoh berikut ini!

1. Christoforus Columbus

2. Ferdinand Magelheins

3. Barholomeus Diaz

4. Vasco d agama

5. Alfonso d’Albuquerque

Tokoh tokoh penjelajah samudera dari bangsa Portugis ditunjukkan oleh nomor….

A. 1,2,3

B. 2,3,4

C. 3,4,5

D. 1,4,5

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #60245 : Jam - Bahasa Arab MTs Kelas 7

Jam berapakah sekarang?

A. السَّاعَةُ السَّادِسَةُ إِلَّا الرُّبْعُ

B. السَّاعَةُ السَّادِسَةُ وَ الرُّبْعُ

C. السّاعَةُ العَاشِرَةُ وَ الرُّبْعُ

D. السّاعَةُ العَاشِرَةُ وَ النِّصْفُ


Soal #16759 : Ujian Tengah Semester 2 Genap (UTS / MID) IPA SD / MI Kelas 6

Tarikan dan dorongan yang dapat mempengaruhi keadaan suatu benda disebut ….
a. Daya
b. Gaya
c. Energi
d. Pegas

Soal #140832 : Revolusi Rusia - Sejarah SMA Kelas 11

Dampak dari terjadinya Revolusi Oktober di Rusia adalah munculya paham baru yaitu paham komunisme di Rusia. Pengaruh komunisme ini kemudian menyebar ke berbagai penjuru belahan Dunia. Pengaruh penyebaran komunismme ini kemudian berdampak terhadap kekalahan Jerman di PD I. Apa yang menjadi penyebab paham komunisme sebagai penyebab kekalahan Jerman di Perang Dunia I ?

A. Menyebarnya paham komunisme ke negara dunia ke 3 untuk berjuang menghadapi Jerman, sehingga Jerman diserang dari 3 front yang berbeda

B. Terjadinya revousi spartakus di Jerman yang menyebabkan lumpuhnya indusri Jerman yang berpenggaruh terhadap pasokan logistik militer Jerman

C. Kekuatan Rusia bertambah besar setelah terjadinya revolusi oktober yang menyebabkan Jerman kalah dalam Pertempuran di Tanneberg

D. Jerman menandatanggani Traktat Brest-Litovsk yang didalamnya menyatakan bahwa Rusia memenangkan peperangan dengan Jerman


Soal #50697 : PAS PAI SD Kelas 3

Allah ﷻ memerintahkan manusia untuk banyak berzikir. Zikir artinya ….

A. mengingat Allah

B. memohon kepada Allah

C. meminta kepada Allah

D. menyeru kepada Allah


Materi Latihan Soal Lainnya: