Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : UTS IPS SMP Kelas 8 / Soal no. 21 dari 50

Bangsa Belanda mengalami kesulitan untuk menguasai wilayah Aceh, karena …..

A. Terjalin hubungan kuat antara Ulama, bangsawan dan rakyat

B. Minimnya biaya perang

C. Kondisi dari alam Aceh yang sulit untuk ditembus

D. Belanda gagal menerapkan strategi

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #102360 : Evaluasi Tema 3 SD Kelas 4

Pertanyaan yang isinya berkaitan dengan tugas pengantar paket adalah ….

A. berapa jumlah paket surat yang bapak antarkan setiap hari?

B. apakah kendaraan yang bapak pakai setiap harinya?

C. Mengapa bapak memilih pekerjaan pengantar paket ini?

D. siapakah yang mendorong bapak mengantarkan surat tugas ini?


Soal #128953 : PAT Biologi SMA Kelas 12

Bapak evolusi adalah…

A. Chales Darwin

B. Antonio Van Leuweenhok

C. Augus Weissman

D. Jean Baptiste Lamarck

E. Hardy Weinberg

Soal #118068 : PH PPKn SMA Kelas 10

Dibawah ini yang tidak berkaitan dengan konsep dari disiplin adalah…

A. Ramah

B. Hukum

C. Tata tertib

D. Aturan

E. Norma


Soal #34751 : Bahasa Inggris SD Kelas 4

A : “Nice to meet you”

B :….

A. Nice to meet you too

B. Nice

C. Nice to

D. Nice to meet


Materi Latihan Soal Lainnya: