Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : UTS Antropologi SMA Kelas 10 / Soal no. 5 dari 20

Timbulnya diferensiasi sosial disebabkan oleh ….

A. Perbedaan peranan-peranan sosial dalam setiap kelompok sosial yang mengarah pada suatu konflik

B. Perbedaan kedudukan-kedudukan yang dimiliki masyarakat yang menimbulkan konflik

C. Adanya pelapisan sosial yang membedakan kehidupan sosial yang tinggi dari kehidupan sosial yang rendah

D. Latar belakang kehidupan sosial yang tidak sama bagi setiap manusia, baik secara fisik maupun sosial

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #49524 : Perubahan Sosial Budaya dan Globalisasi - IPS SMP Kelas 9

Contoh perubahan social yang dikategorikan sebagai perubahan dalam lingkup kecil adalah….

A. Perubahan perundangan-perundangan

B. Perubahan cara mengolah tanah pertanian dengan menggunakan traktor

C. Revolusi dalam sebuah negara

D. Perubahan model pakaian di kalangan remaja


Soal #109681 : PTS Fiqih MA Kelas 11

Usia minimal janin yang perawatannya sama dg perawatan manusia (jenazah) normal adalah

A. 5 bulan

B. 6 bulan

C. 7 bulan

D. 4 bulan

E. 8 bulan

Soal #98126 : UAS IPA SD Kelas 6

Setiap orang mempunyai zat pembentukan yang?

A. Sama

B. Mirip

C. Berbeda-beda

D. Tidak ada


Soal #138628 : PH PAI 1 SD Kelas 3

Nabi Ibrahim adalah bapaknya para nabi, sedangkan Bapaknya Nabi Muhammad bernama …

A. Abdul Mutholib

B. Abdullah

C. Abu Thalib

D. Abu Mutholib


Materi Latihan Soal Lainnya: