Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : US PPKn SMA Kelas 12 / Soal no. 24 dari 39

Politik luar negeri Indonesia dalam menjalin hubungan internasional yang dikategorikan contoh politik bebas adalah…

A. Indonesia memprakasai GNB pada tahun 1961

B. Indonesia terkait dengan upaya perdamaian dunia

C. Indonesia tidak memilih blok barat atau timur

D. Indonesia sudah tiga kali menjabat sebagai anggota tidak tetap dewan keamanan /DK

E. Sekretariat ASEAN terletak di jakarta

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #66933 : SD Kelas 3 Tema 7 Subtema 1

Volume bak = … ember

A. 14

B. 15

C. 16

D. 17


Soal #148907 : Kuis IPA SMP Kelas 8 Semester Genap

Jika dua unsur atau lebih bereaksi, maka akan terbentuk….

A. Unsur Polyataomik

B. campuran

C. Unsur

D. Senyawa

Soal #925 : Soal Ekonomi SMA Kelas XI Semester 1

Seseorang yang sebenarnya mampu bekerja secara sukarela tidak bekerja karena mempunyai pendapatan lain seperti menyewakan rumah, menikmati warisan, termasuk jenis pengangguran ….
a. teknologi
b. struktural
c. voluntary
d. friksional
e. konjungtur


Soal #49131 : Bahasa Inggris SMP Kelas 8

I can not speak English but I … study hard.

A. Can

B. Will

C. Can’t

D. Wouldn’t


Materi Latihan Soal Lainnya: