Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Ungkapan - Bahasa Indonesia SD Kelas 6 / Soal no. 10 dari 18

Doni merupakan anak yang pintar di kelasnya. Ia selalu menjadi juara kelas. Ayah Doni adalah seorang pengusaha yang sangat kaya. Akan tetapi, Doni selalu baik terhadap semua temannya. Doni tidak pernah memamerkan kelebihan yang ia miliki. Ia berteman dengan semua orang tanpa membeda-bedakan.

Ungkapan yang tepat untuk menggambarkan perilaku Doni dalam ilustrasi cerita adalah ….

a. tinggi hati

b. bangga diri

c. rendah diri

d. rendah hati

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #116601 : UH IPS Tema 6 SD Kelas 4

Contoh bahan tambang non logam yaitu ….

A. marmer, pasir, dan emas

B. batu bara, aluminium, dan perak

C. magnesium, minyak bumi, dan perak

D. batu bara, minyak bumi, dan kapur


Soal #58453 : Statistik dan Diagram Lingkaran - Matematika SD Kelas 6

Diagram tersebut menggambarkan stok bahan makanan di gudang sembako sebuah koperasi. Jika banyaknya kedelai di gudang tersebut 6 kuintal, maka banyaknya tepung terigu adalah … kuintal.

A. 6

B. 7

C. 8

D. 9

Soal #55338 : UAS Matematika SD Kelas 2

Jika 32 – 8 – 8 – 8 – 8 = 0, hasil dari 32 : 8 adalah…

A. 2

B. 4

C. 8


Soal #36074 : Bahasa Arab

Yaumul ahad artinya ……

A. hari minggu

B. hari senin

C. hari jumat

D. hari kamis


Materi Latihan Soal Lainnya: