Latihan Soal Online

Ulangan Tematik SD Kelas 6

Latihan 10 soal pilihan ganda Ulangan Tematik SD Kelas 6 dan kunci jawaban.


Preview 10 soal pertama:

Salah satu bentuk meningkatkan daya saing produk Indonesia adalah…

A. Menaikkan harga

B. Menurunkan harga

C. Melarang menjual produk impor

D. Meningkatkan kualitas produk


Jawaban:


Sebagai pelajar yang harus dilakukan dalam menghadapi globalisasi adalah…

A. Cukup belajar saja

B. Memilih budaya mana saja yang cocok untuk diri sendiri

C. Mengakui dan mengagumi kecanggihan teknologi

D. Belajar mengikuti kemajuan zaman dengan banyak bertanya kepada orang lain yang lebih tahu


Jawaban:


Berkembangnya jenis peralatan seperti traktor merupakan contoh globalisasi dalam bidang…

A. Komunikasi

B. Pertanian

C. Perindustrian

D. Transportasi


Jawaban:


Dampak positif terjadinya globalisasi bagi kelangsungan hidup manusia adalah…

A. Sikap individualisme

B. Masuknya barang-barang dari luar negeri

C. Ketergantuangan dengan negara lain

D. Dapat memperkenalkan produk lokal ke luar negeri


Jawaban:


Dampak globalisasi menjadikan nilai-nilai sosial dalam masyarakat menjadi semakin luntur. Hal ini ditandai dengan …

A. Sikap mementingkan diri sendiri

B. Tingginya semangat gotong royong

C. Sikap individualistis mulai berkurang

D. Tradisi masyarakat masih dipertahankan


Jawaban:


Peristiwa berikut yang bukan akibat adanya pengaruh globalisasi dalam kehidupan sehari-hari adalah…

A. Mencari materi pelajaran melalui internet

B. Makan ayam goreng KFC

C. Membuat dodol has Jawa Timur

D. Membeli pakaian lewat situs online luar negeri


Jawaban:


Sebagai bangsa yang berkepribadian Pancasila, dalam menyikapi terjadinya arus globalisasi, bangsa Indonesia harus bersikap menerima dengan…

A. Ikhlas dan lapang dada

B. Terbuka dan selektif

C. Diam dan menutup diri

D. Terbuka dan inovatif


Jawaban:


Kita dapat meniru pola pikir yang baik seperti etos kerja yang tinggi, disiplin, dan penggunaan IPTEK bangsa lain yang lebih maju untuk meningkatkan kemajuan bangsa. Hal tersebut merupakan dampak positif globalisasi di bidang…

A. Ekonomi

B. Pendidikan

C. Politik

D. Sosial budaya


Jawaban:


Salah satu cara mengurangi pengaruh negatif globalisasi di bidang ekonomi antara lain dengan cara…

A. Setiap belanja selalu di pasar swalayan

B. Memakai kartu kredit sesuka hati

C. Tidak menonton televisi

D. Membeli produk dalam negeri


Jawaban:


Salah satu sikap yang harus kita persiapkan untuk menghadapi globalisasi yaitu…

A. Membenci orang asing yang tinggal di dalam negeri

B. Suka menggunakan produk luar negeri

C. Bergaul dengan orang pandai

D. Membekali dengan ilmu pengetahuan


Jawaban: