Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Ulangan Sejarah Indonesia SMA Kelas 11 Semester Genap / Soal no. 22 dari 40

Pada masa kabinet pertama pemerintahan Republik Indonesia, tokoh yang menjabat sebagai menteri luar negeri adalah….

A. A.A Marimas

B. Ki Hajar Dewantara

C. Abikisno Cokro Suyoso

D. Ahmad Soebardjo

E. Supriyadi

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #98361 : PAT PPKn Tema 9 SD Kelas 4

Kewajiban manusia kepada lingkungan tempat tinggalnya antara lain . . . .

A. memanfaatkan lingkungan sesuka hati

B. mengambil seluruh kekayaan alam

C. menjaga agar tetap lestari

D. membiarkan begitu saja


Soal #68014 : Pengayaan Tema 7 SD Kelas 5

Petugas pengibar bendera pusaka saat proklamasi adalah

A. Sayuti Melik dan Adam Malik

B. Latief Hendraningrat dan Suhud Sastro Kusumo

C. Jend Soedirman – Jendral Ahmad Yani

D. WR Supratman – Letnan Tadashi Maeda

Soal #50148 : Komunikasi dan Isyarat Visual - SMK Kelas 11

Berikut Cara – Cara Berisyarat yang dapat digunakan di atas kapal , kecuali

A. Radio Telegrafi

B. Radio Telephoni

C. Berisyarat menguanakan bendera – bendera tangan

D. Mengunakan Teleskop


Soal #82584 : UH 1 PPKn SMA Kelas 11

Menggunakan hak pilih dalam pemilu merupakan Hak Asasi dalam…

A. Hukum

B. Sosial dan budaya

C. Politik

D. Peradilan

E. Ekonomi


Materi Latihan Soal Lainnya: