Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Ulangan Harian Sosiologi SMA Kelas 12 / Soal no. 21 dari 26

Cermatilah pernyataan berikut!

(1) Harus ada keinginan untuk mengadakan suatu perubahan.

(2) Adanya seorang pemimpin yang dapat memimpin dalam masyarakat

(3) adanya pemimpin yang dapat menampung keinginan masyarakat agar terjadi pergerakan menuju perubahan.

(4) Seorang pemimpin harus menunjukkan suatu tujuan pada masyarakat.

(5) Adanya momentum untuk memulai suatu gerakan

Pernyataan di atas merupakan syarat-syarat terjadinya perubahan. Perubahan yang dimaksud adalah… .

A. evolusi

B. revolusi

C. perubahan kecil

D. perubahan besar

E. perubahan yang dihendaki

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #34849 : Sistem Hukum dan Peradilan Indonesia

Hal yang menjadi kekhususan dari perkara yang diadili oleh Pengadilan Militer adalah….

A. Perkara Perdata dimana pelakunya adalah oknum TNI

B. Perkara Pidana dimana pelakunya adalah oknum TNI

C. Perkara Perdata dimana korbannya adalah oknum TNI

D. Perkara Pidana dimana korbannya adalah oknum TNI

E. Semua Perkara yang melibatkan oknum TNI


Soal #13452 : Ujian Nasional Sosiologi SMA Kelas 12 Tahun 2017 (Paket 3)

Adanya krisis bahan bakar minyak mendorong masyarakat untuk melakukan terobosan baru dengan menciptakan kendaraan bermotor yang hemat BBM, seperti mobil listrik. Faktor penyebab perubahan pada perilaku masyarakat tersebut adalah…

a. kebudayaan asing

b. penemuan baru

c. konflik dalam masyarakat

d. pertumbuhan jumlah penduduk

e. terjadinya pemberontakan

Soal #18230 : Personal Pronoun

Reny and … are going to visit a new born baby this weekend.

  1. me
  2. mine
  3. I


Soal #60660 : PPKn Bab 4 SMP Kelas 9

Faktor ini dapat menyebabkan timbulnya masalah sosial seperti kurang gizi penyakit menular dan lain-lain hal ini terjadi karena kurangnya fasilitas fasilitas kesehatan yang layak dan dapat terjadi juga karena kondisi ekonomi maupun pendidikan. Termasuk dalam faktor manakah hal tersebut?

A. Faktor biologis

B. Faktor ekonomi

C. Faktor sosial

D. Faktor gender


Materi Latihan Soal Lainnya: