Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Ulangan Ekonomi SMA Kelas 11 Semester Genap / Soal no. 24 dari 25

Pada tahun 2016 negara L mencatat penerimaan pajak penghasilan (PPh) Rp.1.980 miliar, bea impor dan ekspor Rp.1.230 miliar, penerimaan minyak bumi dan gas Rp.3.004 miliar, penerimaan sektor kehutanan Rp.790 miliar, laba BUMN Rp.1.740 miliar, serta hibah dari negara lain Rp.80 miliar.

Penerimaan negara bukan pajak berdasarkan ilustrasi tersebut antara lain …

A. PPh, sektor kehutanan, dan laba BUMN

B. Sektor kehutanan, laba BUMN, dan hibah

C. Bea ekspor dan impor, PPh, serta minyak bumi dan gas

D. Hibah, bea impor dan ekspor, serta sektor kehutanan

E. Penerimaan minyak bumi dan gas, laba BUMN, serta sektor kehutanan

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #131403 : Regulasi Transportasi SD Kelas 6

Manakah pilihan berikut yang bukan merupakan tujuan Standarisasi

A. Komunikasi dan kerjasama yang lebih baik

B. Kesesuaian pada tujuan (fitness for purpose)

C. Meningkatkan pemberdayaan sumber daya

D. Pengendalian keanekaragaman (variety reduction)


Soal #137455 : PAS Bahasa Mandarin SD Kelas 5 Semester Genap

hanzi dari ” yin wei hen re nao” adalah…

A. 因为有红包

B. 因为有新衣服

C. 因为有年糕

D. 因为很热闹

Soal #40715 : PTS Bahasa Arab MI Kelas 1

arti اَنَا تِلْمِيذَۃٌ adalah …

A. kamu murid (perempuan)

B. saya murid (perempuan)

C. saya murid (laki-laki)


Soal #76024 : Ulangan Akidah Akhlak MI Kelas 3

Pekerjaan syetan adalah…

A. Menyesatkan manusia

B. Mengajak kepada kebaikan

C. Taat beribadah

D. Beribadah kepada Allah


Materi Latihan Soal Lainnya: