Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Ujian Tengah Semester 2 Genap MID UTS Geografi SMA Kelas 10 / Soal no. 8 dari 15

Dibawah ini yang termasuk tenaga endogen adalah …..
a. Erosi, sedimentasi, dan abrasi
b. Pelapukan, erosi, dan mass wasting
c. Denudasi, erosi, dan vulkanisme
d. Tektonisme, gempa bumi, dan vulkanisme
e. Gempa bumi, erosi, dan tektonisme

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #73433 : IPA Tema 8 SD Kelas 4

Budi menendang bola, hal itu membuktikan bahwa ….

A. gaya dapat mengubah bentuk benda

B. gaya dapat membuat benda diam menjadi bergerak

C. gaya dapat membuat benda bergerak menjadi diam

D. Gaya dapat mengubah arah benda


Soal #12519 : Prediksi Ujian Nasional Matematika SMA Kelas 12

Soal #148038 : Ulangan PPKn 2 SMA Kelas 10

dalam kerusuhan mei 1998, terdapat 4 mahasiswa meninggal. salah satunya adalah…

A. Hendriawan Sie

B. joko susanto

C. heru antono

D. mukhlisisn ababil


Soal #82520 : Pewarisan Sifat Pada Makhluk Hidup - IPA SMP Kelas 9

Filial (F) dalam suatu persilangan yaitu ….

A. banyaknya sifat beda

B. induk dari keturunan tersebut

C. keturunan dari persilangan tersebut

D. banyaknya alel pada genotipenya


Materi Latihan Soal Lainnya: