Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Ujian Seni Budaya SMP Kelas 9 / Soal no. 18 dari 19

Mengurangi bahan menggunakan alat pahat dan palu dengan teknik pahat merupakan salah satu prosedur berkarya seni patung dengan bahan …

A. Keras

B. Lunak

C. Sedang

D. Cor

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #95665 : Ulangan Tema 7 SD Kelas 6

Tindakan yang sesuai dengan sila pertama Pancasila adalah ….

A. Menhormati orang yang berpuasa Ramadhan

B. Bekerja bakti di lingkungan masyarakat

C. Berdoa sebelum melakukan aktivitas sesuai agamanya

D. Musyawarah untuk mencari solusi dari masalah


Soal #93824 : Kuis PPKn SD Kelas 6

Menggunakan kata-kata yang baik dan sopan dapat mencegah timbulnya…

A. persatuan

B. kerukunan

C. perselisihan

D. ketenangan

Soal #104847 : Butir Pancasila - PPKn Tema 1 SD Kelas 6

Tiga tokoh Indonesia yang mengusulkan dasar negara pada waktu sidang BPUPKI yaitu ….

A. Ir. Soekarno, Muhammad Hatta, Muhammad Yamin

B. Muhammad Hatta, Muhammad Yamin, Prof. Dr. Supomo

C. Muhammad Yamin, Prof. Dr. Supomo, dan Ir. Soekarno

D. Muhammad Yamin, Prof. Dr. Supomo, dan Mr. Ahmad Subarjo


Soal #28469 : Ujian Semester 2 Sosiologi SMA Kelas 10

Masalah sosial yang timbul dari faktor biologis adalah ….
a. kemiskinan
b. kriminalitas
c. separatisme
d. kesehatan tubuh
e. demokratisasi


Materi Latihan Soal Lainnya: