Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Ujian Semester 2 Sosiologi SMA Kelas 10 / Soal no. 212 dari 257

Berikut ini yang menunjukkan aparat pranata pengadilan adalah….
a. hakim dan jaksa
b. guru dan dosen
c. pedagang dan pelayan
d. tokoh masyarakat
e. pendeta dan ulama

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #102649 : Dinamika Perwujudan Pancasila - PPKn Bab 1 SMP Kelas 9

Nilai yang bersifat mutlak (tidak boleh berubah) disebut nilai…

A. Nilai Dasar

B. Nilai Instrumental

C. Nilai Praksis

D. Nilai Kebaikan


Soal #110988 : PTS PKn Semester 1 Ganjil SMP Kelas 7

Peraturan yang mengatur tata pergaulan dalam hidup bermasyarakat…

A. Moral

B. Norma

C. Nilai

D. Kebiasaan

Soal #96667 : IPS Tema 9 Subtema 3 SD Kelas 5

Memakai barang yang telah dibeli merupakan kegiatan ekonomi ….

A. konsumsi

B. produksi

C. distribusi

D. konsumen


Soal #61669 : IPS Tema 6 Subtema 1 SD Kelas 4

Usaha pelestarian sumber daya alam yang dapat dilakukan siswa adalah ….

A. naik sepeda ke sekolah

B. menyalakan lampu kamar ketika tidur

C. menginjka rumput di halaman sekolah

D. membiarkan air keran mengalir setelah mencuci tangan


Materi Latihan Soal Lainnya: