Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal



Ujian Semester 2 Sosiologi SMA Kelas 10 / Soal no. 49 dari 257

Perhatikan pernyataan-pernyataan di bawah ini!

1) Memberikan penghargaan bagi warga yang patuh kepada norma

2) Menciptakan sistem hukum bagi masyarakat biasa

3) Mengurangi rasa malu dalam masyarakat

4) Mengembangkan rasa takut dalam masyarakat

Fungsi pengendalian sosial dalam kehidupan masyarakat ditunjukkan oleh nomor….

A. 1 dan 2

B. 1 dan 3

C. 1 dan 4

D. 2 dan 3

E. 3 dan 4

Pilih jawaban kamu:
         


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik

Loading...

Preview soal lainnya:

Soal #127747
Trah keluarga Soedibyo mengadakan perkumpulan rutin setiap tahun. Meskipun telah terpisah jarak, mereka tetap berkumpul guna menjalin silaturahmi. Anak kandung, cucu, dan cicit turut meramaikan acara tersebut. Kondisi tersebut menunjukkan pembentukan kelompok sosial yang dipengaruhi oleh faktor.....

A. Ciri fisik

B. Keturunan

C. Visi dan Misi

D. Tempat tinggal

E. Ikatan emosional


Soal #127748
Perhatikan beberapa kelompok sosial berikut!

1) Keluarga

2) Teman sekolah

3) Sahabat dekat

4) Kerabat dekat

5) Kelompok belajar

Kelompok sosial primer ditunjukkan oleh angka.....

A. 1), 2), dan 3)

B. 1), 3), dan 4)

C. 2), 3), dan 5)

D. 2), 4), dan 5)

E. 3), 4), dan 5)


Materi Latihan Soal Lainnya:


Tentang LatihanSoalOnline.com

Latihan Soal Online adalah website yang berisi tentang latihan soal mulai dari soal SD / MI Sederajat, SMP / MTs sederajat, SMA / MA Sederajat hingga umum. Website ini hadir dalam rangka ikut berpartisipasi dalam misi mencerdaskan manusia Indonesia.