Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Ujian Semester 1 (UAS) Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) SMP /MTs Kelas 9 / Soal no. 24 dari 30

Pendapatan Asli Daerah (P A D) bertujuan memberikan kewenangan kepada pemerintah daerah untuk mendanai pelaksanaaan otonomi daerah sesuai dengan potensi daerah se-bagai perwujudan asas .
a.Desentralisasi c.Sentralisasi
b.Dekonsentrasi d.Asas Pembantuan

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #144836 : SKI Bab 1 MA Kelas 10

Rasulullah saw. Pertama kali mengumpulkan penduduk makkah untuk menerima seruan beliau di bukit …

A. Nur

B. Marwah

C. Uhud

D. Shafa


Soal #87673 : Bab 4 Iman Kepada Rosul - PAI SMA Kelas 11

Ahmad selalu memaafkan kesalahan temannya. Dia juga tidak pernah menanamkan prasangka buruk kepada orang-orang di sekitarnya. Selain itu, dia juga mempunyai cita-cita yang tinggi yaitu menjadi direktur di sebuah perusahaan. Peristiwa tersebut sesuai dengan….

A. Kandungan dalil beriman kepada rasul Allah Swt.

B. Makna beriman kepada rasul Allah Swt.

C. Tugas rasul Allah Swt.

D. Sifat wajib rasul Allah Swt.

E. Hikmah beriman kepada rasul Allah Swt.

Soal #71881 : UTBK Sejarah SMA Kelas 12

Dampak negatif dikeluarkannya Dekrit Presiden 5 Juli 1959 adalah :

A. MPR dalam pelaksanaannya memiliki kekuasaan yang sangat kuat.

B. DPR memiliki kedudukan yang sangat kuat

C. Presiden memiliki kekuasaan absolut.

D. Sistem pemerintahan mengacu pada sistem parlementer.

E. Lembaga-lembaga tinggi negara yang sesuai dekrit presiden tidak terbentuk.


Soal #101128 : Animasi dan DGP - Desain Grafis SMK Kelas 11

Tube adalah perintah untuk membuat cylinder tabung yang memiliki lubang di tengah. Perintah tersebut terdapat pada kelompok

A. Splines

B. Standart primitives

C. Extended primitives

D. Compound object

E. Particle systems


Materi Latihan Soal Lainnya: