Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Ujian Semester 1 (UAS) Ekonomi SMA Kelas 12 / Soal no. 16 dari 23

Langkah posting jurnal khusus ke buku besar utama dilakukan ….
a. setiap ayat jurnal
b. setiap hari
c. secara periodik
d. setiap akhir periode akuntansi
e. menjelang tutup buku

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #136920 : TIK Animasi 2D 3D - TIK SMA Kelas 11

Setelah aplikasi 3D terinstall kita dapat menjalankan desktop icon 3D dengan cara ….

A. Menekan mouse dua kali dengan selang sesaat pada icon 3D

B. Menekan mouse sekali pada icon 3D

C. Klik kanan mouse sekali pada desktop

D. Klik kanan mouse dua kali pada desktop

E. Klik di desktop dengan mouse


Soal #117129 : Perbankan Dasar SMK Kelas 10

Jika nilai nominal lebih besar nilai instrinsik uang tersebut, maka disebut uang…

A. Giral

B. Tanda

C. Internal

D. Penuh

E. eksternal

Soal #105837 : Tema 1 Subtema 1 SD Kelas 5

Pernyataan yang tidak sesuai dengan isi paragraf adalah ….

A. ular memiliki kaki dan tangan untuk berpindah tempat

B. ular menggunakan otot perut untuk berpindah tempat

C. saat berpindah tempat, ular melakukan gerakan berkelok

D. ular bisa bergerak di darat maupun di air


Soal #88526 : Tari Kreasi Daerah - Seni Budaya SD Kelas 6

Penari membentuk garis lurus dari depan ke belakang panggung atau sebaliknya disebut pola lantai….

A. diagonal

B. vertikal

C. horizontal

D. melingkar


Materi Latihan Soal Lainnya: