Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Ujian Sekolah Pendidikan Kewarganegaraan SMP/MTs 2012/2013 / Soal no. 15 dari 50

Berikut ini yang tidak termasuk penyimpangan terhadap UUD 1945 pada masa orde lama adalah …

a. pembubaran DPR oleh presiden
b. pembentukan front nasional
c. monopoli penafsiran Pancasila
d. pengangkatan presiden menjadi presiden seumur hidup

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #146748 : Stratifikasi dan Mobilitas - Sosiologi SMA Kelas 11

Kalangan yang tergolong kaya mampu membeli peralatan rumah tangga terbaru dan modern. Dampak negatif yang ditimbulkan dari perilaku tersebut adalah ….

A. munculnya pola hidup konsumtif

B. timbulnya kesenjangan dengan orang miskin

C. berkuranganya pekerjaan rumah tangga mereka

D. meningkatnya omset penjualan para pedagang

E. timbulnya kecemburuan sosial


Soal #29882 : Ujian Semester 1 Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) SD/MI Kelas 2

Tubuh ikan ditutupi ….
a. bulu
b. sisik
c. rambut

Soal #16805 : Ujian Tengah Semester 2 Genap (UTS / MID) Bahasa Inggris SD / MI Kelas 1

There is an …. on the table
a. ashtray
b. doll
c. fan


Soal #107928 : Kuis Akidah Akhlak MI Kelas 3

Allah Al wahhab mempunyai makna Allah

A. Maha hebat

B. Maha pemberi

C. Maha kuasa


Materi Latihan Soal Lainnya: