Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Ujian Sekolah Bahasa Indonesia SD Kelas 6 / Soal no. 18 dari 38

Gora menghabiskan waktunya untuk bermain bersama teman-temannya. Setelah matahari terbenam, Gora baru pulang bermain. Badannya kotor penuh lumpur. Ia langsung menuju ke kamarnya, kemudian tidur. Sesaat kemudian, Gora merasakan gatal-gatal diseluruh tubuhnya. Gora bermaksud mengambil minyak gosok. Gora justru mengambil minyak goreng, karena tergesa-gesa. Ia mengoleskan minyak tersebut ke seluruh tubuhnya. Akibatnya, ia merasakan kulitnya sangat lengket.

Watak tokoh Gora pada cerita tersebut adalah ….
_
A. dengki

B. pongah

C. congkak

D. ceroboh

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #81772 : Perkembangbiakan Tumbuhan dan Hewan - IPA SD Kelas 6

Berdasarkan asal serbuksarinya maka menempelnya serbuk sari dari suatu bunga pada kepala putik bunga yang lain tapi masih dalam satu jenis bunga disebut….

A. Penyerbukan sendiri

B. Penyerbukan tetangga

C. Penyerbukan silang

D. Penyerbukan bastar


Soal #26392 : Ujian Tengah Semester 1 Ganjil UTS MID IPS SMP MTs Kelas 8

Proses sosial yang cenderung membawa kelompok kearah perpecahan dan merenggangkan solidaritas kelompok dinamakan ….

A. Dissosiatif
B. Assosiatif
C. Asimilasi
D. Proses sosial

Soal #57088 : Geografi SMA Kelas 10

Bencana alam gempa bumi sering melanda wilayah Indonesia. Hal ini disebabkan negara kita …

A. Merupakan wilayah pertemuan dua lempeng tektonik

B. Merupakan wilayah pertemuan tiga lempeng tektonik

C. Negaranya berbentuk kepulauan

D. struktur tanahnya labil

E. Banyak gunung berapi


Soal #135051 : Kuis Mobilitas Sosial - IPS SMP Kelas 8

Sebuah keluarga yang pergi ke villa pada saat akhir pekan dinamakan mobilitas sosial …….

A. liburan

B. Forensen

C. Weekend

D. Evakuasi


Materi Latihan Soal Lainnya: