Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Ujian Akhir Semester 1 Ganjil UAS PAI SMA Kelas 11 / Soal no. 134 dari 198

Diantara para rasul yang memiliki keteguhan hati yang tinggi dan ketabahan yang luar biasa. Para rasul tersebut mendapatkan gelar ….
a. ulul amri
b. ulul azmi
c. ulul ilmi
d. ulul mal
e. ulul albab

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #82755 : IPS Tema 2 SD Kelas 6

Contoh penerapan makna proklamasi kemerdekaan Indonesia adalah

A. Menonton pertunjukan tarian tradisional

B. Membeli barang-barang dari luar negeri

C. Berwisata ke negara lain

D. Membiarkan teman yang sedang jatuh


Soal #12969 : Ujian Semester 2 Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) SMP / MTs Kelas 7

Pembinaan kehidupan beragama dalam masyarakat adalah sangat penting untuk mewujudkan….
A insan-insan yang menguasai ajaran agama
B. manusia yang memiliki akhlak mulia
C. masyarakat yang patuh terhadap kepercayaannya
D. suasana kehidupan yang sejahtera

Soal #142476 : UTS Antropologi SMA Kelas 10

Banyaknya kelompok yang membuat organisasi atas dasar daerah yang sama. sebenarnya menunjukan bahwa dalam kelompok tersebut terdapat nilai-nilai yang disepakati bersama sebagai bentuk perwujutan dari sikap…

A. Sukuisme

B. Etnosentrisme

C. Cauvinisme

D. Primordialisme

E. Sekterianisme


Soal #133305 : PAT Bahasa Indonesia SMP Kelas 8 Semester Genap

Berikut unsur intrinsik menyusun naskah drama, kecuali …

A. Tokoh dan penokohan

B. Latar

C. Alur

D. Diksi


Materi Latihan Soal Lainnya: