Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : UH Tema 1 SD Kelas 5 / Soal no. 4 dari 20

Bacalah paragraf berikut dengan saksama!

Mangga Milik KakekReno adalah anak nakal dan ceroboh. Reno sering makan sambil berdiri dan membuang bungkus jajanan sembarangan. Suatu hari Reno pulang sekolah melewati kebun mangga milik Kakek. Reno memiliki niat jahat. Reno ingin mencuri mangga milik kakek.

Pemilik pohon mangga pada cerita di atas adalah….

A. Reno

B. Kakek

C. Paman

D. Bibi

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #139851 : UH Geografi 2 SMA Kelas 10

Hidrologi adalah …

A. Ilmu yang mempelajari tentang Es, sungai, dan hal-hal yang berkaitan dengan es

B. Ilmu yang mempelajari tentang makhluk hidup

C. Ilmu yang mempelajari tentang perairan

D. Ilmu yang mempelajari tentang air yang mengalir dipermukaan bumi

E. Ilmu yang mempelajari tentang tumbuhan dan hewan


Soal #112153 : OTK Sarpras SMK Kelas 11

Tata aturan atau peraturan tertentu yang digunakan oleh masyarakat dalam melakukan suatu kegiatan, disebut….

A. Hukum

B. Regulasi

C. Sarana

D. Prasarana

Soal #80293 : Ulangan Matematika SD Kelas 2

jam tersebut menunjukkan pukul …

a. 10.00

b. 08. 30

c. 08.00

d. 09.00


Soal #8811 : Ujian Semester 1 Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) SD / MI Kelas 4

Pantai Parangtritis berada di daerah ….
a. Jakarta
b. Banten
c. Bali
d. Yogyakarta


Materi Latihan Soal Lainnya: