Latihan Soal Online

UH Penjaskes PJOK SD Kelas 5

Latihan 25 soal pilihan ganda UH Penjaskes PJOK SD Kelas 5 dan kunci jawaban.


Setiap gerakan senam irama di awali dan diakhiri dengan …

A. tersenyum

B. sikap sempurna

C. hormat

D. bergoyang goyang


Jawaban:

Cara menjaga posisi badan agar bisa seimbang saat meniti balok titian adalah . . . .

A. berjalan dengan lari

B. pandangan lurus ke depan

C. merentangkan keduan tangan

D. menaruh kedua tangan disamping tubuh


Jawaban:

Ketika kita melompati peti lompat yang dibutuhkan adalah awalan lari. Awalan lari berguna untuk . .

A. menghindari terjadinya cidera

B. menambah dorongan dalam melompat

C. menyiapkan mental untuk melompat

D. menjaga keseimbangan saat melompat


Jawaban:

Pada saat aktivitas lompat jauh, Gerakan mendarat memakai

A. Kedua kaki

B. Kaki yang kuat

C. Kaki kiri

D. Kaki kanan


Jawaban:

Gerakan dalam senam irama biasanya dilakukan dengan ….

A. indah dan teratur

B. lurus dan bengkok

C. cepat dan kaku

D. fleksibel dan patah


Jawaban:

Di bawah ini bukan termasuk gerakan dasar pada olahraga renang gaya dada, kecuali ..

A. gerakan meluncur

B. gerakan tungkai kaki

C. gerakan lengan

D. gerakan perut


Jawaban:

Erin berlatih melompati peti lompat. Kegiatan tersebut tergolong kategori senam …

A. kesegaran jasmani

B. akrobatik

C. irama

D. ketangkasan


Jawaban:

Bentuk kegiatan yang tidak dilakukan dalam rangka memperkuat otot bahu adalah. . .

A. Lari

B. Push up

C. Pull up

D. mendoroang tembok


Jawaban:

Pola gerak dominan di dalam gerak melompat antara lain adalah

A. Tolakan dan berguling

B. tumpuan dan ayunan

C. Melayang dan titik tumpu

D. Tolakan dan tumpuan saat mendarat


Jawaban:

Latihan berupa gerakan angkat tubuh sambal menggelantung pada palang disebut

A. Push up

B. Back up

C. Pull up

D. Sit up


Jawaban:

Gerakan meluncur dilakukan dengan posisi tubuh sejajar dengan …

A. permukaan air

B. dinding samping kolam

C. kedua tangan kita

D. kedua kaki kita


Jawaban:

Di bawah ini yang termasuk manfaat dari olahraga berenang, kecuali …

A. membuat tubuh menjadi bugar

B. dapat melatih pernafasan

C. mempercepat penambahan berat badan

D. membantu dalam pembentukan otot


Jawaban:

Organ tubuh manusia yang berperan memompa darah keseluruh tubuh yaitu. . .

A. hati

B. lambung

C. jantung

D. paru paru


Jawaban:

Latihan senam ritmik yang teratur akan meningkatkan

A. denyut nadi

B. kekebalan tubuh

C. penyakit jantung

D. efisiensi kerja jantung


Jawaban:

Tumpuan yang dipakai dalam lompat kelinci adalah …

A. Lutut dan tangan

B. Punggung

C. 2 kaki dan 2 tangan

D. Satu kaki


Jawaban:

Salah satu zat di dalam rokok yang menyebabkan dampak kecanduan yaitu. . .

A. alkohol

B. benzene

C. nikotin

D. coffein


Jawaban:

Gerakan ayunan tangan bisa dilakukan lurus dan bengkodengan 2 cara yaitu …

A. berirama 1/2 dan 2/2

B. cepat dan kaku

C. lurus dan bengkok

D. satu tangan dan dua tangan


Jawaban:

Berikut ini merupakan salah satu cara mencegah penyakit darah tingii yaitu

A. makan melebihi porsi normal

B. mengurangi makanan yang berlemak dan asin

C. mengurangi asupan gula

D. menambah berat badan


Jawaban:

Perhatikan beberapa jenis ayunan di bawah ini!

1. Ayunan panjang.

2. Ayunan pada papan tunggal

3. Ayunan meluncur.

4. Ayunan tumpu depan.

Jenis ayunan di atas yang termasuk ayunan dari gantungan ditunjukkan pada angka …

A. 1 dan 2

B. 1 dan 4

C. 1 dan 3

D. 2 dan 4


Jawaban:


perhatikan gambar diatas…

Latihan berjalan di balok titian berguna untuk melatih …

A. kekuatan otot tangan

B. kelentukan tubuh

C. kelenturan tubuh

D. kelenturan tubuh


Jawaban:

Untuk bisa melakukan gerakan mengayun di palang tunggal, terlebih dahulu harus menguasai

A. meniti

B. melempar

C. melompat

D. menggantung


Jawaban:

Hal hal yang perlu ditekankan di dalam senam irama adalah …

A. keteraturan gerak, daya tahan dan kelincahan

B. irama , kelentukan tubuh dan keteraturan gerakan

C. kelentukan tubuh kekeuatan dan keteraturan gerak

D. irama, kekuatan dan kelincahan


Jawaban:

Sikap akhir pada aktivitas lompat kangkang adalah …

A. telentang

B. Berdiri

C. Duduk

D. Tengkurap


Jawaban:

Jenis senam yang dilakukan dengan diiringi dengan musik dinamkan senam.

A. ketangkasan

B. musik

C. ritmik

D. aerobik


Jawaban:

Senam ketangkasan istilah lain dari…

A. Senam kesegaran jasmani

B. Senam lantai

C. Senam sehat

D. Senam si buyung


Jawaban: