Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : UH Manajemen - Ekonomi SMA Kelas 10 / Soal no. 11 dari 20

Perwakilan komite SMA Negeri 1 Singosari mengusulkan agar sekolah mengadakan sosialisasi bahaya narkoba. Oleh karena itu pihak sekolah perlu melakukan Kerjasama dengan Gerakan Anti Narkoba untuk memberikan sosialisasi pada peserta didik. Manajemen sekolah yang mengakomodasi hal tersebut adalah manajemen … .

A. Kesiswaan

B. Kurikulum

C. Sarana dan prasarana

D. Humas

E. Layanan khusus

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #55740 : Bahasa Inggris SD Kelas 5

A :”What is he?”

B :”He is a…..”
_
A. postman

B. policeman

C. fireman

D. pilot


Soal #41698 : MID Semester 1 Ganjil Bahasa Inggris SMP Kelas 9

Sorry, I can’t help you with your homework. I … to a concert tonight.

A. am go

B. am going to go

C. will go

D. goes


Materi Latihan Soal Lainnya: