Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : UH IPA SD Kelas 4 / Soal no. 28 dari 30

Contoh kegiatan yang menggunakan gaya tarik adalah … .

A. melempar batu

B. mengayuh sepeda

C. mendorong gerobak

D. mengambil air dengan timba

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #68090 : UTS Penjaskes PJOK Semester 2 Genap SD Kelas 2

Buah dan juga sayuran adalah bahan makanan yang banyak mengandung

A. Gula

B. Vitamin

C. Zat asam


Soal #32639 : Biologi SMA Kelas 10

Sampah plastik selain mengurangi kemampuan daya dukung tanah, juga sulit terurai. Salah satu cara untuk mengatasi permasalahan tersebut yaitu ….
a. Menggunakan kemasan plastik secara berulang
b. Melakukan penyuluhan kepada masyarakat tentang bahaya plastik
c. Menolak kantong plastik ketika berbelanja
d. Melakukan penelitian tentang bahaya plastic
e. Membakar bahan plastic

Soal #61928 : PAI SMA Kelas 10

salah satu asas politik yang diterapkan oleh Rasulullah adalah Al Adatul insaniyah yang artinya….

A. Perikemanusiaan

B. Keadilan sosial

C. Demokrasi

D. Persatuan islam

E. Persaudaraan islam


Soal #93837 : Materi Luqman Al-Hakim - PAI SD Kelas 5


Amati dan bacalah dengan tartil ayat di atas!

Yang termasuk nasihat Luqman dalam ayat di atas adalah ….
A. bersyukur kepada Allah Swt

B. beribadah kepada Allah Swt

C. jangan mengkufuri nikmat Allah Swt

D. jangan menyekutukan Allah Swt


Materi Latihan Soal Lainnya: