Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : UH Biologi SMA Kelas 11 / Soal no. 19 dari 44

Sel memiliki beberapa jenis organela. Organela yang memiliki kemampuan mengubah karbondioksida dan air menjadi senyawa organik glukosa adalah ….

A. amiloplas

B. proteinoplas

C. kloroplas

D. elaioplas

E. kromoplas

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #106921 : SD Kelas 6 Tema 1 Subtema 3

tidak memaksakan pendapat saat rapat sesuai nilai….

A. 1

B. 2

C. 3

D. 4


Soal #29193 : Ujian Tengah Semester 2 Genap (UTS / MID) IPS SD / MI Kelas 3

Seseorang bekerja harus memiliki pengetahuan dan ….
a. disiplin
b. cita-cita
c. kesehatan
d. keterampilan

Soal #8993 : Ujian Semester 2 Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) SD / MI Kelas 4

Berikut ini adalah alat trasnportasi modern di darat, kecuali ….
a. Mobil
b. Kereta api
c. Kapal
d. Truk


Soal #5520 : Ujian Semester 1 Sejarah SMA Kelas 11

Daerah yang merupakan pusat penyebaran Islam sekaligus tempat pertemuan kaum intelektual Islam adalah ….
a. Maluku
b. Banten
c. Malaka
d. Aceh
e. Makassar


Materi Latihan Soal Lainnya: