Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : UH Bahasa Indonesia Tema 9 SD Kelas 4 / Soal no. 12 dari 15

Bacalah paragraf berikut!

Minyak bumi merupakan salah satu sumber mineral yang sangat dibutuhkanmanusia. Minyak bumi didapatkan dari sumbernya yang berada di bagiankerak bumi. Proses pengambilannya dengan cara di bor pada kilang-kilangminyak. Tidak bisa terbayang bagaimana seandainya minyak bumi habis.Keberlangsungan hidup manusia akan banyak masalah jika hal ituterjadi.

Gagasan pokok dari paragraf di atas adalah . . . .

A. Minyak bumi merupakan salah satu sumber mineral yang sangat dibutuhkan manusia.

B. Tidak bisa terbayang bagaimana seandainya minyak bumi habis.

C. Keberlangsungan hidup manusia akan banyak masalah jika hal itu terjadi.

D. Proses pengambilannya dengan cara di bor pada kilang-kilang minyak.

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #89567 : BK SMP Kelas 9

Mengapa pernikahan pada anak dapat memicu tingginya perceraian?

A. Emosi anak sudah stabil

B. Ketidakstabilan emosi dan belum adanya kematangan fisik maupun mental anak

C. Adanya sikap saling mengerti antar suami dan istri

D. Adanya orang ketiga dalam rumah tangga


Soal #94148 : Ulangan TIK SMP Kelas 8

Fungsi yang digunakan untuk menghitung nilai terbesar data angka

A. Sum

B. Max

C. Average

D. Min

Soal #158195 : Bahasa Indonesia SD Kelas 1 Semester 2 Genap

Bank Swadaya terletak di sebelah . . . lapangan.

A. timur

B. barat

C. utara

D. selatan


Soal #40891 : PTS 1 Bahasa Arab MI Kelas 3

…. هَيَّا نَقْرَأُ

A. الُّلغَةِ الْعَرَبِيَّةُ

B. الْفِقْهُ

C. التَارِيْخُ الْإِسْلَامِي

D. الْعَقِيْدَةُ والْأَخْلَاق


Materi Latihan Soal Lainnya: