Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

UH 3 IPS SD Kelas 4

Latihan soal pilihan ganda UH 3 IPS SD Kelas 4 dan kunci jawaban.


Preview 10 soal pertama:

Sumpah Palapa merupakan janji yang diucapkan oleh ….

A. Ken Arok

B. Gajah Mada

C. Hayam Wuruk

D. Balaputradewa


Jawaban:


candi prambanan adalah peninggalan sejarah kerajaan ….

A. hindu

B. budha

C. islam

D. nasrani


Jawaban:


Salah satu peninggalan sejarah Budha yang terkenal adalah candi ….

A. Prambanan

B. Mendut

C. Borobudur

D. KIdal


Jawaban:


Kerajaan Hindu tertua di Indonesia adalah

A. singosari

B. kutai


Jawaban:


Prasasti dari kerajaan kutai dikenal dengan istilah ….

A. yupa

B. dolmen

C. menhir

D. sarkofagus


Jawaban:


Peninggalan sejarah agama Budha yaitu ….

A. candi borobudur

B. yupa

C. candi prambanan

D. candi kalasan


Jawaban:


Purnawarman adalah raja terkenal yang memimpin Kerajaan ….

A. Kutai

B. Singasari

C. Majapahit

D. Tarumanegara


Jawaban:


Pahlawan nasional yang mendapat julukan Ayam Jantan dari Timur adalah ….

A. Kapitan Pattimura

B. Pangeran Antasari

C. Sultan Hasanuddin

D. Pangeran Diponegoro


Jawaban:


Pahlawan masa kini diartikan sebagai …

A. orang yang memimpin pemberontakan

B. orang yang bermanfaat bagi lingkungan sekitarnya

C. orang yang berjuang mengangkat senjata

D. orang yang berjuang pada masa pergerakan


Jawaban:


Orang yang menonjol dalam hal keberanian dan pengorbanannya untuk membela kebenaran disebut ….

A. guru

B. pahlawan

C. raja

D. dewa


Jawaban:



nmr111802-1urutnmr111803-2urutnmr111804-3urutnmr111805-4urutnmr111806-5urutnmr111807-6urutnmr111808-7urutnmr111809-8urutnmr111810-9urutnmr111811-10urutnmr111812-11urutnmr111813-12urutnmr111814-13urutnmr111815-14urutnmr111816-15urutnmr111817-16urutnmr111818-17urutnmr111819-18urutnmr111820-19urutnmr111821-20uruttotalx20x

Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #42342 : PTS Bahasa Indonesia SMP Kelas 8

Pelabuhan Merak dipadati oleh truk-truk pengangkut barang nonsembako pada sepuluh hari menjelang lebaran, Sabtu (15/11). Kondisi tersebut disebabkan adanya larangan melintas baik truk nonsembako pada tangal 21-25 November.

Berdasarkan teks berita tersebut. Struktur teks berita merupakan bagian….
___
A. Tubuh berita

B. Kepala berita

C. Ekor berita

D. Judul berita


Soal #103880 : IPA Tema 1 Subtema 1 SD Kelas 6

Berikut yang tidak termasuk bagian-bagian bunga adalah…

A. mahkota

B. kelopak

C. benang sari

D. kepala biji


Materi Latihan Soal Lainnya: