Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : UAS Sejarah SMA Kelas 11 / Soal no. 13 dari 25

Kongres Pemuda I belum menghasilkan keputusan yang menggembirakan. Hal ini terjadi karena…

A. masih melekatnya semangat egosentrisme pada para peserta kongres

B. Kongres yang berlangsung kacau

C. Masih ada poin-poin Kongres Pemuda I yang rancu

D. Kongres ini mendapat pengamanan dari Belanda

E. Kongres ini dihadiri oleh sedikit peserta

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #148866 : Kuis PAI SMA Kelas 12

Satu keturunan (senasab), satu susuan, mertua perempuan, anak tiri jika ibunya sudah dicampuri adalah…

A. mahram gair muabbad

B. mahram senasab

C. mahram gair senasab

D. mahram muabbad


Soal #78199 : PAS Semester 2 Genap Penjaskes PJOK SD Kelas 1

Posisi badan sebelum melompat adalah ….

A. jongkok

B. berdiri

C. duduk

Soal #111960 : Ulangan Harian Biologi SMA Kelas 11

Jaringan tulang kompak tersusun dari sel-sel…

A. Osteoblas

B. Osteosit

C. Osteoklas

D. Osteoid

E. Kondrosit


Soal #146058 : PAS Gasal PPKn SMP Kelas 9

Nilai Pancasila merupakan cita – cita para pendiri bangsa di masa datang karena Pancasila memiliki dimensi . . . .

A. Dimensi idealitas

B. Dimensi Realitas

C. Dimensi hukum

D. Dimensi fleksibilitas


Materi Latihan Soal Lainnya: