Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Try Out Tema 7 SD Kelas 6 / Soal no. 12 dari 25

tujuan utama diadakannya ajang olahraga yang diikuti oleh negara anggota ASEAN adalah …

A. memberi keuntungan bagi negara penyelenggara

B. meningkatkan kemampuan olahraga dan sportivitas

C. menimbulkan permusuhan akibat persaingan menjadi juara

D. mengurangi ketegangan politik antar negara-negara anggota

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #23434 : Simple Present Tense

She and i is beatiful

A. True
B. False


Soal #39809 : IPA SD Kelas 5

Terganggunya O2 ke sel-sel jaringan tubuh saat terjadi pada orang tengelam…

A. asfiksi

B. faringitis

C. sinusitis

D. enfisema

Soal #52993 : Tema 4 SD Kelas 6

PLTA menggerakan turbin dengan energi…

A. batu bara

B. panas bumi

C. aliran air

D. solar


Soal #123367 : Akidah Akhlak MTs Kelas 9

Berikut ini yang bukan kemuliaan orang yang berilmu adalah …

A. lebih mulia dari makhluk lain

B. keberadaannya seperti cahaya

C. diangkat derajatnya oleh ALLOH

D. tidak takut pada ALLOH


Materi Latihan Soal Lainnya: