Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Termokimia SMA Kelas 11 / Soal no. 9 dari 9

Diantara persamaan termokimia di bawah ini yang merupakan perubahan entalpi penguraian adalah…

a. Mg (OH)2 (s) → Mg (s) + O2 (g) + H2 (g) ΔHo = +925 kJ

b. C6H12O6 (s) + 6O2 (g) → 6CO2 (g) + 6H2O (l) ΔHo = -2.820 kJ

c. CaO (s) + CO2 (g) → CaCO3 (s) ΔHo = +1.207 kJ

d. Ca (s) + C (s) + O2 (g) → CaCO3 (s) ΔHo = -1.207 kJ

e. 2 CO2 (g) + 3H2O (l) → C2H5O H (l) + 3O2 ΔHo = +1.380 kJ

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


» Latihan soal dengan topik Termokimia SMA Kelas 11 telah selesai. Silahkan pilih topik lain atau klik disini untuk kembali ke halaman utama. Terima Kasih

Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #13402 : Ujian Nasional Geografi SMA Kelas 12 Tahun 2017 (Paket 3)

Pernyataan:

(1) selektif

(2) eksploitasi untuk kepentingan sendiri

(3) efektif-efisien

(4) pengolahan secara modern dengan mesin

(5) menghindari pencemaran

Pemanfaatan sumber daya alam yang sesuai dengan pembangunan berkelanjutan ditunjukkan angka…

a. (1), (2), dan (4)

b. (1), (3), dan (4)

c. (1), (3), dan (5)

d. (2), (3), dan (5)

e. (2), (4), dan (5)


Soal #90345 : PTS PPKn SD Kelas 4

Berikut ini yang bukan merupakan keberagaman mata pencaharian adalah…

A. Petani

B. Dokter

C. Pedagang

D. Agama

Soal #75155 : Tema 8 SD Kelas 3

Rambu peringatan tersebut adalah ….

A. Simpang Tiga

B. Simpang Empat

C. Ada Jembatan

D. Ada Jalan berkelok


Soal #40015 : PTS 1 Ganjil PKn SD Kelas 6

Sesuatu yang harus dilakukan dengan rasa penuh tanggung jawab disebut …

A. kewajiban

B. tanggung jawab

C. hak

D. tenggang rasa


Materi Latihan Soal Lainnya: