Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Tema 6 SD Kelas 6 / Soal no. 36 dari 64

Dibawah ini yang membacakan proklamasi kemerdekaan Republik Indonesia pada tanggal 17 Agustus 1945 adalah ….

A. BJ Habibie

B. Megawati Soekarno Putri

C. Soekarno-Hatta

D. Abdurrahman Wahid

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #29923 : Ujian Semester 1 Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) SD/MI Kelas 3

Mangga merupakan contoh tumbuhan ….
a. dikotil
b. monokotil
c. berkeping satu
d. berbiji terbuka


Soal #7488 : Biologi #2

Akibat yang yang disebabkan oleh tumpahan minyak (limbah) secara langsung yaitu…
a. berat jenis air bertambah berat
b. sistem pernapasan terganggu
c. sifat kimia air tanah menjadi berubah
d. cahaya matahari susah menembus permukaan air
e. lapisan bawah air bertambah subur

Soal #112300 : PPKn Tema 3 SD Kelas 5

Indonesia adalah negeri yang memiliki keberagaman yang tinggi, maka salah satu sikap yang perlu kita punyai dalam berinteraksi di masyarakat adalah ….

A. Sikap toleransi

B. Sikap egois

C. Sikap kapitalis

D. Sikap menang sendiri


Soal #2181 : Ujian Sekolah / Madrasah IPS SD/MI 2015/2016

Ekspor negara Indonesia saat ini adalah…

a. minyak

b. gas alam

c. migas

d. non migas


Materi Latihan Soal Lainnya: