Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Tekanan Pada Zat - IPA SMP Kelas 8 / Soal no. 7 dari 17

Upaya yang dapat dilakukan untuk mendapatkan tekanan yang besar adalah ….

A. mengurangi gaya tekan dan memperbesar luas bidang tekan

B. mengurangi gaya tekan dan memperkecil luas bidang tekan

C. meningkatkan gaya tekan dan memperbesar luas bidang tekan

D. meningkatkan gaya tekan dan memperkecil luas bidang tekan

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #9705 : Ujian Semester 1 Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) SD / MI Kelas 5

Peraturan Pemerintah Pengganti Undang- Undang (Perpu) ditetapkan oleh Presiden dalam keadaan ….
a. Damai dan aman
b. Menjelang perang
c. Menjelang Akhir tahun
d. Genting dan memaksa


Soal #137131 : Penilaian Sumatif SD Kelas 6 Semester Genap

Didekat hutan masyarakat menemukan seekor gajah yang tersesat. Tindakan yang sesuai untuk kelestarian hewan adalah …

A. membunuhnya karena bahaya

B. mengembalikan ke habitat aslinya

C. memeliharanya di rumah

D. menjual gadingnya kepada pedagang

Soal #113501 : UH PPKn Bab 2 SMA Kelas 10

Syarat seseorang mendapatkan naturalisasi istimewa adalah ….

A. tidak pernah dijatuhi pidana karena melakukan tindak pidana yang diancam dengan pidana penjara satu tahun lebih

B. orang asing yang telah berjasa kepada negara Republik Indonesia atau dengan alasan kepentingan negara

C. jika dengan memperoleh Kewarganegaraan Republik Indonesia, tidak menjadi berkewarganegaraan ganda.

D. Membayar uang pewarganegaraan ke Kas Negara.


Soal #64000 : Bangun Ruang Sisi Lengkung - Matematika SMP Kelas 9

Jika panjang r = 3 cm dan tinggi t = 4 cm , maka panjang s (garis pelukis) adalah ….

A. 1 cm

B. 5 cm

C. 7 cm

D. 25 cm


Materi Latihan Soal Lainnya: