Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal



Sumatif Sosiologi SMA Kelas 11 / Soal no. 5 dari 25

Pakaian motif lurik merupakan pakaian tradisional masyarakat jawa tengah. Akan tetapi, modernisasi dan globalisasi telah menyebabkan pakaian motif lurik mengalami modifikasi dengan model pakaian motif yang modern. Modifikasi pakaian motif lurik merupakan hasil interaksi sosial berbentuk ….

A. amalgamasi

B. kooperatif

C. asimilasi

D. kooptasi

E. akulturasi

Pilih jawaban kamu:
         


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik

Loading...

Preview soal lainnya:

Soal #30062
Suatu penyelewengan dan penggelapan terhadap uang negara untuk kepentingan pribadi, golongan, atau orang lain disebut….
a. korupsi
b. kolusi
c. nepotisme
d. manipulasi
e. penyuapan

Soal #30063
Undang-undang tentang pemberantasan tindak pidana korupsi adalah….
a. UU No. 1 Tahun 1974
b. UU No. 28 Tahun 1999
c. UU No. 21 Tahun 2000
d. UU No. 20 Tahun 2001
e. UU No. 31 Tahun 2002

Materi Latihan Soal Lainnya:


Tentang LatihanSoalOnline.com

Latihan Soal Online adalah website yang berisi tentang latihan soal mulai dari soal SD / MI Sederajat, SMP / MTs sederajat, SMA / MA Sederajat hingga umum. Website ini hadir dalam rangka ikut berpartisipasi dalam misi mencerdaskan manusia Indonesia.