Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Sumatif PPKn SMA Kelas 11 / Soal no. 31 dari 37

Sikap positif sebagai seorang warga negara terhadap usaha pemerintah dalam meningkatkan kerjasama internasional dengan negara lain adalah….

A. Selalu mengikuti perkembangan zaman

B. Tidak peduli karena bukan urusan warga negara

C. Membiarkan saja karena sudah diatur oleh pemerintah

D. Mendukung dan selalu mengkritisi agar tidak terjadi penyimpangan dalam pelaksanaannya

E. Mendukung sepenuhnya tanpa harus mengkritisi karena pemerintah lebih mengetahui persoalannya

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #34493 : Prakarya SMP MTs Kelas 8

Berikut merupakan pengertian dari kandang ternak adalah . . .

A. Bangunan yang digunakan untuk melindungi ternak dari pengaruh cuaca buruk

B. Bangunan yang digunakan untuk tempat ternak hias

C. Bangunan yang dibangun untuk ternak hias

D. Bangunan yang diigunakan untuk melestarikan ternak hias


Soal #105803 : PH 2 PAI SD Kelas 2

Menyiapakan buku pelajaran sendiri termasuk sikap …

A. Mandiri

B. Percaya diri

C. Kreatif

D. Rajin

Soal #79525 : Bahasa Indonesia Semester 2 Genap SMP Kelas 7

Bahasa yang digunakan surat pribadi adalah bahasa …

A. Baku

B. Formal

C. Bebas

D. Resmi


Soal #144214 : UTS SKI MTs Kelas 8 Semester Ganjil

Setelah Nabi Muhammad Wafat, pemerintahan Islam di lanjutkan oleh 4 sahabat Nabi yang disebut dengan …

A. Daulah Bani Abbassiyah

B. Daulah Bani Umayyah

C. Khulafaur Rosyidin

D. Wali Songo


Materi Latihan Soal Lainnya: