Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Sumatif Bahasa Indonesia Bab 4 SD Kelas 5 / Soal no. 3 dari 20

Perhatikan paragraf berikut!

Tiyas telah meraih impian masa kecilnya. Sekarang dia sudah memiliki beberapa cabang toko roti sendiri. Bahkan, Tiyas menyediakan lapangan pekerjaan bagi banyak orang. Terhitung omzet dari penjualan rotinya setiap bulan mencapai ratusan juta. Meskipun sudah sukses, Tiyas tetap rendah hati. Orang tua Tiyas begitu bangga dengan usaha yang dilakukan putrinya. Gagasan pokok paragraf di atas yaitu….

A. memiliki banyak cabang toko roti

B. tetap rendah hati meskipun sudah sukses

C. keberhasilan meraih impian masa kecil

D. akan mencapai cita-cita masa kecil

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #107408 : Ulangan Harian IPS SMP Kelas 9

Faktor yang mendukung majunya sektor pertania di negara Mesir adalah?

A. Berada di lembah sungai Nil yang subur

B. Curah hujan yang tinggi sepanjang tahun

C. Sistem dan pola tanam yang teratur

D. Mengembangkan teknik bertani yang modern


Soal #110735 : UTS Fiqih SMP Kelas 7

Air liur anjing termasuk najis..

A. najis mutawassitah

B. najis mugaladzah

C. najis mukhafafah

D. najis hukmiyyah

Soal #117520 : Pendidikan Pancasila - PPKn Bab 3 SMP Kelas 7

Membangun lingkungan sosial yang baik di sekolah dapat dilakukan dengan ….

A. mengikuti upacara bendera

B. mengikuti kegiatan – kegiatan pelajar

C. menaati peraturan sekolah

D. ikut menjaga kebersihan kelas


Soal #3205 : Ujian Sekolah PKn SD/MI 2014/2015

Menghargai keputusan bersama merupakan pengamalan Pancasila sila ke…

a. 1

b. 2

c. 3

d. 4


Materi Latihan Soal Lainnya: