Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Struktur dan Fungsi Jaringan Pada Tumbuhan Biji - IPA SMP Kelas 8 / Soal no. 26 dari 30

Perhatikan gambar di atas!
Jaringan yang ditunjukkan oleh huruf X merupakan salah satu jaringan penyusun daun, jaringan X disebut jaringan… dan berfungsi untuk….

A. palisade, berperan dalam pengangkutan air

B. palisade, berperan dalam fotosintesis

C. spons, berperan dalam pengangkutan air

D. spons, berperan dalam fotosintesis

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #52363 : PAS Biologi SMA Kelas 10

kokus memiliki arti

A. batang

B. gelombang

C. bulat

D. koma

E. sekrup


Soal #14157 : Ujian Semester 2 (UAS / UKK) Pendidikan Agama Islam (PAI) SD / MI Kelas 5

Al-Maun mempunyai arti yaitu …
a. Pendusta agama
b. Barang-barang mahal
c. Barang-barang yang berguna
d. Penista agama

Soal #70331 : Angkasa - IPA SD Kelas 6

Benda langit yang dapat memancarkan cahaya sendiri disebut …

A. Bulan

B. Bintang

C. Komet

D. Asteroid


Soal #106306 : Kimia Bab 1 SMA Kelas 10

Yang bukan merupakan peranan ilmu kimia dalam bidang ilmu biologi adalah ….

A. Metabolisme

B. Fotosintesis

C. Respirasi

D. Pembuatan obat

E. Reproduksi


Materi Latihan Soal Lainnya: