Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Sosiologi SMA Kelas 12 / Soal no. 53 dari 55

Pada tahun 2018 pemerintah kembali membuka kesempatan kepada seluruh masyarakat Indonesia untuk menjadi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS). Pada tahun-tahun sebelumnya perekrutan calon pegawai negeri sipil dilakukan secara tertulis. Akan tetapi, sejak tahun 2013 perekrutan dilakukan dengan menggunakan sistem computer assisted test (CAT). Sistem CAT dilakukan menggunakan komputer dan langsung diketahui hasilnya. Penggunaan sistem CAT dianggap lebih transparan karena hasil tes dapat secara langsung diketahui pelamar. Berdasarkan sifatnya, bentuk perubahan sosial pada ilustrasi di atas digolongkan sebagai perubahan….

A. terencana

B. proses

C. progress

D. regress

E. struktural

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #135938 : PAT Bahasa Jerman SMA Kelas 10


Der Stundenplan von Peter :

eine Unterrichtsstunde dauert …

A. 100 Minuten

B. eine Stunde

C. zwei Stunden

D. 50 Minuten

E. 30 Minuten


Soal #2259 : Ujian Nasional Bahasa Indonesia SMP/MTs 2011/2012

Bukti bahwa Resti berwatak tenang terdapat pada nomor ….

A. (1)

B. (2)

C. (3)

D. (4)

Soal #152473 : Penginderaan Jauh - Geografi SMA Kelas 10

Apa yang dimaksud dengan resolusi spasial dalam penginderaan jauh?

A. Kemampuan sistem untuk memisahkan atau mengidentifikasi objek-objek yang berdekatan atau kecil dalam citra atau data yang dihasilkan.

B. Kemampuan sistem untuk menentukan letak geografis suatu objek

C. Kemampuan sistem untuk mengukur suhu udara di permukaan bumi

D. Kemampuan sistem untuk menangkap gambar dengan warna yang tajam


Soal #13802 : Ujian Semester 2 Bahasa Indonesia SD / MI Kelas 1

bangun tidur kamarku berantakan
maka aku segera ….
a. membiarkannya
b. merapikannya
c. melihatnya


Materi Latihan Soal Lainnya: