Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Sosiologi SMA Kelas 12 / Soal no. 47 dari 55

Gerakan nasional nontunai merupakan program yang digalakkan oleh Bank Indonesia. Program ini mengubah perilaku masyarakat yang semula menggunakan uang tunai beralih ke uang elektronik atau nontunai dalam setiap transaksi jual/beli. Dampak positif perubahan sosial di atas bagi masyarakat adalah….

A. meningkatkan efisiensi usaha dan mengurangi peredaran uang palsu

B. mengurangi ketimpangan sosial antara masyarakat kelas atas dan kelas bawah

C. mempercepat arus globalisasi di berbagai pelosok daerah

D. meningkatkan perilaku konsumtif masyarakat

E. meningkatkan inflasi akibat sedikitnya jumlah uang tunai

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #963 : UTS Ekonomi SMA Kelas XI Semester I

Munculnya paham sosialisme merupakan tahap ….
a. pra kapitalisme
b. kapitalisme
c. kapitalisme raya
d. kapitalisme purba
e. kapitalisme akhir


Soal #18505 : Mixed General Quiz

Angelina : Dad, get me an apple, please.
Father : ….
Angelina : Thanks, Dad.
a. I’m busy
b. Get one yourself
c. Sure, honey
d. I’m sorry

Soal #128299 : PTS Bahasa Jepang SMP Kelas 8

Perhatikan kalimat-kalimat di bawah ini!

1) Tomodachi de tabemasu

2) Tomodashi to tabemasu

3) Nasi goreng de Tabemasu

4) Nasi goreng o Nomimasu

Kalimat yang paling tepat di atas ialah …

A. 1

B. 2

C. 3

D. 4


Soal #84608 : Alat Gerak dan Alat Pernafasan - IPA SD Kelas 5

sendi yang terdapat pada ibu jari adalah sendi…

A. peluru

B. pelatuk

C. pelana

D. putar


Materi Latihan Soal Lainnya: