Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Soal Sejarah SMA Kelas XII Semester 1 / Soal no. 54 dari 70

Berikut ini yang bukan mendasari dikeluarkannya Dekrit Presiden 5 Juli 1959 adalah ….
a. pemungutan suara Dewan Konstituante secara aklamasi menghendaki untuk kembali ke UUD 1945
b. Dewan Konstituante gagal untuk merumuskan UUD baru
c. Dewan Konstituante tidak mampu untuk memutuskan kembali ke UUD 1945
d. dalam setiap persidangan Dewan Konstituante selalu diwarnai pertentangan antarpartai politik
e. Dewan Konstituante mengadakan reses dengan batas waktu yang tidak ditentukan

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #119765 : PAS PLH IPA SD Kelas 6

Anwar selalu membawa saputangan saat bepergian. Hal tersebut Anwar lakukan untuk mengurangi penggunaan tisu. Kegiatan tersebut menunjukkan bahwa Anwar telah melakukan program …..

A. recycle

B. reduce

C. reuse

D. remake


Soal #33330 : Pengetahuan Umum

Perhatikan ciri-ciri badan usaha berikut!

(1) Pemerintah pusat memiliki wewenang dan kekuasaan menetapkan kebijakan badan usaha.

(2) Permodalan berupa saham dan obligasi.

(3) Pendanaan untuk menjalankan kegiatan diperoleh dari pihak bank dan lembaga keuangan non bank.

(4) Laba badan usaha merupakan sumber penerimaan APBN..

Pernyataan tersebut menunjukkan ciri-ciri

A. BUMA

B. BUMD

C. BUMN

D. BUMS

E. Koperasi

Soal #104709 : Kuis Sejarah SMA Kelas 10

Secara etimologis, sejarah berasal dari kata syajaratun yang berasal dari bahasa Arab yang berarti …

A. Pohon

B. Ranting

C. Dahan

D. Akar


Soal #61356 : Seni Budaya Tema 6 Subtema 2 SD Kelas 4

Notasi angka tersebut dinyanyikan…

A. rendah

B. sedang

C. tinggi

D. biasa


Materi Latihan Soal Lainnya: