Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Seni Budaya SBDP Tema 7 SD Kelas 6 / Soal no. 27 dari 29

Pengertian yang benar mengenai eksplorasi pola lantai yaitu …

A. Membuat pola lantai sesuai arahan pelatih tari

B. Menjajaki pola lantai yg pernah dibuat oleh penari lain

C. Memperagakan pola lantai yang pernah dibuat oleh koreografer ternama

D. Mencari pola lantai yang sesuai dengan karya tari dengan cara memperagakan berbagai bentuk pola lantai

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #63956 : PPKn SMP Kelas 9

Salah satu keanekaragaman masyarakat di Indonesia adalah keberagaman agama. Berikut ini pernyataan yang tidak tepat mengenai agama adalah ……

a. Keyakinan yang dianut oleh seseorang dengan tujuan mendapat kebahagiaan dunia dan akhirat

b. Mempunyai tata cara dalam ritual beribadah

c. Segala sesuatunya ditentukan oleh pemerintah

d. Memiliki kitab suci sebagai pedoman hidup

e. Mempunyai tata cara dalam beradab


Soal #152858 : Perubahan Lingkungan - Biologi SMA Kelas 10

Di suatu perairan terdapat rantai makanan seperti gambar berikut.

Jika perairan tersebut tercemar insektisida, akumulasi kadar bahan pencemar paling tinggi terdapat pada…..

A. Fitoplankton

B. Zooplankton

C. Ikan kecil

D. Ikan besar

E. Burung

Soal #10021 : Ujian Semester 1 Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) SD / MI Kelas 6

Provinsi Jambi dan Riau adalah pemekaran dari provinsi …
a. Maluku
b. Sulawesi
c. Sumatra
d. Kalimantan


Soal #33185 : Ujian Semester 2 Genap KIMIA SMA Kelas 10

Pernyataan berikut yang merupakan sifat elektrolit adalah….

A. Tidak menghantarkan arus listrik

B. Dalam keadaan padat menghantarkan arus listrik

C. Dalam pelarut bukan air menghantarkan arus listrik

D. Dalam pelarut air menghantarkan arus listrik

E. Lelehannya dapat menghantarkan arus listrik


Materi Latihan Soal Lainnya: