Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Puisi Rakyat 2 - Bahasa Indonesia SMP Kelas 7 / Soal no. 16 dari 25

Penyair yang berperan besar dalam membentuk syair khas Melayu adalah….

A. Fahri Hamzah

B. Hamzah Fanani

C. P. Ramli

D. Hamzah Fansuri

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #58830 : Simbiosis - IPA SD Kelas 5

Hubungan antara dua makhluk hidup dimana satu pihak mendapat keuntungan sedangkan pihak lain mendapat kerugian disebut simbiosis…

A. Mutualisme

B. Komunitasisme

C. Komensalisme

D. Parasitisme


Soal #30242 : Ujian Semester 1 Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) SMA Kelas 12

Pengakuan persamaan derajat, hak, dan kewajiban antarsesama manusia merupakan salah satu penjabaran nilai sila….
a. ketuhanan Yang Maha Esa
b. kemanusiaan yang adil dan beradab
c. persatuan Indonesia
d. kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan/perwakilan
e. keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia

Soal #44945 : Bahasa Arab MA Kelas 11

Bahasa Arab Kelas ?

A. مَدْرَسةٌ

B. فَصْلٌ

C. مَسْجِدٌ

D. سَاحَةٌ


Soal #103311 : Kuis Kelompok Sosial - Sosiologi SMA Kelas 11

Contoh Kelompok Sosial Formal …

A. Paguyuban Warga Minang

B. Kementrian Sosial

C. Warga Curug Bersatu

D. Himpunan Masyarakat Serang


Materi Latihan Soal Lainnya: