Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PTS Tema 1 Subtema 2 SD Kelas 5 / Soal no. 14 dari 15

Tulang merupakan salah satu organ pada tubuh manusia yang sangat penting bagi tubuh. Tulang merupakan organ tubuh yang berfungsi sebagai organ gerak pasif. tulang manusia dapat tumbuh dan berkembang. Namun akan mulai berhenti tumbuh di usia tiga puluhan. begitu pentingnya tulang bagi tubuh, maka kita perlu menjagtanya agar tetap sehat

A. makan makanan bergizi penting bagi tulang

B. tulang merupakan salah satu organ yang sangat penting bagi tubuh

C. tulang manusia dapat tumbuh dan berkembang seiring umur manusia

D. tulang merupakan organ gerak pasif bagi tubuh manusia

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #115556 : Keteladanan Rosulullah dan Sahabat - PAI SD Kelas 6

Nabi Muhammad diangkat menjadi Nabi dan Rasul ketika umur …

A. 40 tahun

B. 42 tahun

C. 25 tahun

D. 45 tahun


Soal #152508 : Biologi Bab 4 SMA Kelas 10

Suatu ekosistem tersusun atas satuan-satuan mahluk hidup, ada 4 satuan makhluk hidup dalam ekosistem. Apa saja satuan – satuan makhluk hidup tersebut !

A. Komponen Biotik, Komponen Abiotik, Komponen biografis dan Ekosistem

B. Individu, Populasi, Komunitas, dan Ekosistem

C. Komponen fisik, komponen kimiawi, komponen biologis, dan komponen topografi

D. Individu, Populasi, Komponen Biotik, dan Komponen Abiotik

Soal #89230 : PPKn SD Kelas 1

Mengambil keputusan lewat pemungutan suara merupakan….

A. sikap gotong royong

B. kegiatan musyawarah

C. ciri kerjasama


Soal #91577 : Kuis TIK SD Kelas 5

Adanya e-book membuat kebutuhan akan kertas semakin meningkat.

A. Benar

B. Salah


Materi Latihan Soal Lainnya: