Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PTS Sosiologi SMA Kelas 11 / Soal no. 23 dari 30

Ferdinand Tonnies membedakan kelompok dalam bentuk gemeinschaft dan gesselschaft. Gemmeinschaft by mind merupakan kehidupan bersama yang terbentuk atas dasar….

A. Kedekatan tempat tinggal

B. Hubungan kekerabatan

C. Spesialisasi pekerjaan

D. Kesamaan keturunan

E. Kesamaan pikiran

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #38402 : Tema 2 - SD Kelas 6

Menjaga persatuan dan kesatuan bangsa adalah kewajiban dari ….

a. Tentara Nasional Indonesia

b. Kepolisian Republik Indonesia

c. Presiden dan wakilnya

d. semua warga negara


Soal #50579 : PPKn Bab 3 SMP Kelas 9

Hak DPR untuk melakukan penyeleidikan mengenai kebijakan pemerintah yang diduga bertentangan dengan hukum disebut… .

A. hak interpelasi

B. hak angket

C. Hak mengeluarkan pendapat

D. Hak azazi

Soal #145340 : Ulangan Sejarah Indonesia SMA Kelas 12

Undang-Undang dasar yang di pakai di Indonesia pada tahun 1950 – 1959 adalah ….

A. UUD 1945

B. UUD Sementara 1950

C. Amandemen UUD 1945

D. Amandemen UUD 1950


Soal #1158 : UAS Geografi SMA Kelas XI Semester 1

Proses pembentukan batu bara yang dipengaruhi oleh tekanan dan suhu yang tinggi disebut ….
a. proses inkolen
b. proses infiltrasi
c. proses biokimia
d. proses sedimentasi
e. proses metamorfosis


Materi Latihan Soal Lainnya: