Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PTS PAI SMP MTs Kelas 8 / Soal no. 24 dari 25

Perhatikanpernyataan-pernyataanberikut:

1) membacanya merupakan ibadah

2) menyempurnakan kitab-kitab sebelum-nya

3) berlaku hanya untuk umat tertentu

4) bahasanya tidak semua orang bisa mengerti

5) dijamin keasliannya sampai hari kiamat

6) isinya mencakup semua aspek kehidupan

Yang termasuk keistimewaan al Quran dibandingkan dengan kitab-kitab yang lain, adalah…

A. 1, 2, 3, dan 4

B. 2, 3, 4, dan 5

C. 1, 2, 5, dan 6

D. 1, 2, 4, dan 6

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #60810 : Olimpiade Sains SMP

Perhatikan gambar penampang lidah berikut.

Bagian lidah yang peka saat mencicipi jeruk nipis ditunjukan oleh nomor …
_
A. 1

B. 2

C. 3

D. 4


Soal #50859 : Pengelolaan Sumber Daya Alam di Indonesia - Geografi SMA Kelas 11

Salah satu daerah di Indonesia penghasil minyak bumi adalah sebagai berikut….

A. Balik papan

B. Bangka

C. Garut

D. Kepulauan seribu

E. Trenggalek

Soal #115032 : Ekonomi SMA Kelas 10 Modul 3

Manajer investasi adalah pengelola dana pada instrument …

A. Saham

B. Obligasi

C. Reksadana

D. Sukuk


Soal #111360 : Kuis Bahasa Indonesia Tema 3 SD Kelas 5

Iklan yang dipublikasikan berupa kombinasi dari bunyi kata-kata dan efek suara dan iklan ini hanya didengar disebut iklan ….

A. radio

B. televisi

C. internet

D. perusahaan


Materi Latihan Soal Lainnya: