Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PTS PAI Semester 2 Genap SMP Kelas 8 / Soal no. 6 dari 28

Berikut ini merupakan alasan kita harus menghormati guru, kecuali…

A. guru meminta balas jasa kepada muridnya yang sukses

B. guru adalah motivator untuk mengarungi hidup di masa depan

C. guru mengajarkan ilmu pengetahuan kepada kita

D. guru mendidik kita agar menjadi manusia yang berguna

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #100119 : Ulangan Tema 6 SD Kelas 4

Metamorfosis hewan dibedakan menjadi dua, yaitu metamorfosis sempurna dan metamorfosis tidak sempurna. Yang dimaksud dengan metamorfosis sempurna adalah ….

A. perubahan bentuk dan fungsi organ tubuh hewan tidak terlalu mencolok

B. perubahan bentuk hewan yang tidak mengalami kecacatan

C. perubahan bentuk dan fungsi organ tubuh hewan sangat berbeda dari telur, larva, dan hewan dewasa

D. perubahan bentuk dan organ tubuh hewan yang tidak sama sekali berubah


Soal #82171 : UH Bahasa Indonesia SMA Kelas 10

“Oleh karena itu, kita sebagai warga SMA Negeri yang baik harus mulai menjaga kebersihan sekolah. Sekolah yang bersih juga bisa mencerminkan kehidupan warganya.”

Kalimat yang merupakan bagian dari teks eksposisi di atas tersebut termasuk ke dalam ….
_
A. Rangkaian argumentasi

B. Penegasan Ulang

C. Tesis

D. Deskripsi

E. Fakta

Soal #4289 : Ujian Nasional Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) SD/MI 2012/2013

Peraturan Daerah adalah istrumen aturan yang secara sah diberikan kepada pemerintah daerah. Peraturan Daerah ditetapkan oleh kepala daerah dan disetujui oleh…

a. DPRD

b. DPD

c. Hakim

d. Masyarakat kota


Soal #120244 : Persiapan PAS PAI SD Kelas 3

Berusaha untuk bertawaduk, artinya kita sedang menjauhkan diri dari sifat…

A. Baik hati

B. Menyombongkan Diri

C. Tanggung Jawab


Materi Latihan Soal Lainnya: