Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PTS IPS Semester 2 Genap SD Kelas 5 / Soal no. 17 dari 25

Selain lautnya yang luas, Indonesia juga memiliki dataran yang subur untuk pertanian. Bentuk interaksi dalam pernyataan tersebut adalah ….

A. Manusia dan alam

B. Alam dan tumbuhan

C. Manusia dan kendaraan

D. Alam dan alam

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #34463 : Prakarya SMP MTs Kelas 8

Cara pengeringan setelah pewarnaan dari bahan limbah anorganik adalah . . . .

A. Dianginkan

B. Dicelup

C. Dikemas

D. Disemprot


Soal #159442 : PPKn SD Kelas 3

Tarian daerah yang berasal dari JAWA TENGAH adalah….?

A. Tari Piring

B. Tari Jaipong

C. Tari Pakarena

D. Tari Gambyong

Soal #65179 : Sosiologi SMA Kelas 10

Kemiskinan yg disebabkan oleh faktor pribadi salah satunya adalah…
A. defresi ekonomi
B. pemborosan
C. pengangguran
D. kebijakan publik
E. kemakmuran


Soal #34145 : IPA SMP MTs Kelas 7

. Usaha-usaha manusia untuk melestarikan lingkungan agar serasi dan seimbang adalah ….
A. pemakaian sumber daya alam secara berlebihan
B. perburuan satwa tanpa memperdulikan jumlah populasi
C. penebangan hutan secara ekonomis
D. pemanfaatan sumber daya alam secara bijaksana


Materi Latihan Soal Lainnya: