Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PTS Bahasa Indonesia SMA Kelas 11 / Soal no. 24 dari 59

Kalimat saran yang tepat dan santun untuk masukan proposal adalah..

A. Saya tidak setuju dengan alokasi dana dokumentasi. Itu terlalu besar!

B. Lima ratus ribu rupiah untuk dana dokumentasi harus diganti, panitianya boros!

C. Kalau tidak bisa mengalokasikan dana dengan tepat, tidak usah jadi panitia

D. Alokasi dana secara keseluruhan sudah bagus, tetapi dokumentasi harap direvisi.

E. Alokasi dana memegang sudah bagus, tetapi alokasi dokumentasi mengapa begitu besar

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #70959 : Ujian Sekolah PPKn SD Kelas 6

Cara menjaga keutuhan negara Indonesia adalah dengan menjaga persamaan yang ada. Salah satu persamaan yang dimiliki bangsa Indonesia dan diikrarkan dalam Sumpah Pemuda adalah ….

A. agama

B. Bahasa Indonesia

C. warna kulit

D. suku


Soal #44762 : Tema 2 Bahasa Indonesia SD Kelas 6

manfaat mendaur ulang sampah di lingkungan rumah

kata kunci dari judul teks tersebut adalah ….
___
A. manfaat dan daur ulang sampah

B. manfaat dan daur ulang

C. sampah dan lingkungan rumah

D. daur ulang dan sampah

Soal #46077 : IPS Bab 1 - SMP Kelas 8

apa itu singkatan dari ASEAN?

A. Association of Soul Earth Asian Nations

B. Association of South East Asian Nations

C. Association of Small East Asian Nations

D. Association of Stone East Asian Nations


Soal #89515 : PPKn Tematik SD Kelas 1

Hadi sedang tertimpa musibah rumahnya roboh terkena angin puting beliung.

Sikap kamu sebaiknya….

A. Membiarkan Hadi sedih

B. Menghibur dan membantunya

C. Ikut menangis


Materi Latihan Soal Lainnya: