Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PTS Bahasa Indonesia SMA Kelas 10 Semester Ganjil / Soal no. 15 dari 20

(1) Kelinci termasuk hewan mamalia. (2) Hewan kelinci ini dapat ditemui dengan mudah di berbagai daerah muka bumi. (3) Dahulu kelinci merupakan hewan yang sangat liar yang hidupnya di Afrika 0sampai ke daerah Eropa. (4) Sampai saat ini, secara umum kelinci sendiri dibagi menjadi dua yakni kelinci liar atau bebas, serta kelinci peliharaan.

Kutipan di atas termasuk salah satu struktur teks laporan observasi yaitu….

A. Deskripsi bagian

B. Pernyataan umum

C. Deskripsi manfaat

D. Kesimpulan

E. Kalimat opini

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #10024 : Ujian Semester 1 Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) SD / MI Kelas 6

Denpasar adalah ibukota provinsi ….
a. Nusa Tenggara Barat
b. Jawa Tengah
c. Maluku
d. Bali


Soal #117985 : Kuis Bioteknologi - IPA SMP Kelas 9

Makanan yang dibuat melalui proses bioteknologi adalah … .

A. minyak goreng, nata de coco, tempe

B. yogurt, keju, oncom

C. asinan, coconut oil, bir

D. keju, steak, yakult

Soal #13304 : Ujian Nasional Sejarah SMA Kelas 12 Tahun 2017 (Paket 2)

Dampak positif perkembangan kekuasaan pemerintah Orde Baru dalam kehidupan masyarakat Indonesia adalah…

a. Penurunan angka kemiskinan dan peningkatan kesejahteraan kehidupan rakyat

b. Berkembangnya kegiatan ekonomi dengan dunia luar

c. Berkembangnya perusahaan-perusahaan swasta nasional

d. Terjadinya hubungan ekonomi dengan negara-negara tetangga

e. Indonesia menjadi pelopor perubahan ekonomi di Asia Tenggara


Soal #57639 : PAS Agama Islam Semester 1 Ganjil SMA Kelas 10

Bagian tubuh yang tidak boleh diperlihatkan menurut ajaran islam disebut
a. Hiasan
b. Pakaian
c. Gamis
d. Aurat
e. Aksesories


Materi Latihan Soal Lainnya: