Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Pre Test Bahasa Indonesia SD Kelas 6 / Soal no. 22 dari 46

Cermati teks berikut!

Tsunami adalah salah satu peristiwa alam yang sangat berbahaya bagi manusia dan menimbulkan kerusakan lingkungan. Bahkan dapat merenggut ratusan nyawa manusia. Korban yang sangat banyak diakibatkan kurangnya kesiapan dan kewaspadaan manusia dalam menghadapi tsunami. Oleh karena itu, kita harus waspada setiap saat dan menyiapkan diri menghadapi bencana alam tsunami.

Ide pokok pada paragraf tersebut adalah …

A. Tsunami dapat mengakibatkan kerusakan lingkungan dan banyak menimbulkan korban jiwa.

B. Tsunami adalah peristiwa alam yang sangat berbahaya bagi manusia dan lingkungan

C. Korban tsunami sangat banyak karena kurangnya kesiapan dan kewaspadaan masyarakat sekitar.

D. Kita harus waspada dan menyiapkan diri menghadapi bencana alam tsunami yang sewaktu-waktu terjadi

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #94158 : Ulangan TIK SMP Kelas 8


Rumusyang tepat pada sel C10 adalah …..

A. =MAX(C3:C7)

B. =MIN(C3:C7)

C. =MAX(C1:C7)

D. =MIN(C1:C7)


Soal #136887 : UH Sejarah Peminatan SMA Kelas 11

Penyebab khusus yang memicu terjadinya Perang Dunia I adalah…..

A. Persaingan perdagangan antar negara Eropa

B. Pembentukan blok-blok pertahanan militer

C. Persaingan memperebutkan wilayah Balkan

D. Perlombaan senjata antar negara maju

E. Terbunuhnya putra mahkota Austria

Soal #60690 : IPS Tema 5 Subtema 2 SD Kelas 4

sumber daya alam yang dapat di manfaatkan untuk membuat kursi dan meja adalah ………

A. sayuran

B. ikan

C. pepohonan

D. padi


Soal #68790 : Ujian Sekolah PAI SMA Kelas 12

Teori yang berpendapat bahwa islam masuk ke Nusantara dibawa oleh pedagang dari Mesir adalah teori….

A. Teori Gujarat

B. Teori Makkah

C. Teori Persia

D. Teori China


Materi Latihan Soal Lainnya: