Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PPKn SMA Kelas 11 / Soal no. 38 dari 44

Daya saing rendah, keberadaan infrastruktur yang kurang memadai, dan tingkat ketergantungan yang cukup tinggi terhadap pihak asing adalah salah satu contoh ancaman non militer yang berdimensi..

A. sosial budaya

B. politik

C. ekonomi

D. ideologi

E. keselamatan umum

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #87901 : Pengetahuan Umum #6

The clown is very interesting. All the children …………… happily

A. is crying

B. are crying

C. are laughing

D. is complaining


Soal #129971 : Persiapan PTS Bahasa Indonesia SMA Kelas 10

Bentuk puisi seperti halaman yang tidak dipenuhi kata-kata, tepi kanan kiri, pengaturan barisnya, hingga baris puisi yang tidak selalu dimulai dengan huruf kapital dan diakhiri dengan tanda titik. Pernyataan tersebut merupakan pengertian dari ….

A. penampilan

B. diksi

C. citraan

D. tipografi

E. majas

Soal #52995 : Tema 4 SD Kelas 6

Mang Samad adalah seorang penjaja sandal keliling ia berjalan dari desa ke desa,seminggu sekali mang Samad pergi ke jakarta untuk menjajakan sandal kulit yg di ambil di pabrik. Dari pengalamannya ia jadi tahu model yang menjadi favorit pembeli.

Apakah yg di lakukan Bang Samad setelah mengetahui model favorit pembeli
#
A. Tetap berjualan keliling

B. Belajar membuat sandal sendiri seperti yg favoritkan pembeli

C. Lebih memilih berjualan di desa, karena permintaan pembeli Jakarta yg neko-neko

D. Tetap berjualan di jakarta dengan model yg itu itu saja


Soal #36909 : Poros Maritim

Luas perairan Indonesia sekitar… .dari total luas Indonesia.

A. 5%

B. 75%

C. 45%

D. 55%

E. 35%


Materi Latihan Soal Lainnya: