Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PKn Tema 6 SD Kelas 5 / Soal no. 11 dari 25

Pak Santoso tidak takut untuk memberikan pendapatnya ketika sedang musyawarah bersama warga desa Sukamakmur, hal itu karena Pak Santoso mengetahui bahwa setiap warga negara berhak untuk ….

A. Tampil hebat di musyawarah

B. Menjadi pemimpin musyawarah

C. Mengeluarkan pendapatnya

D. Memaksakan pendapatnya

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #2445 : Ujian Nasional PKn SMP/MTs 2011/2012

Syarat berdirinya suatu negara meliputi:

1. Rakyat yang mendiami tersebut

2. Wilayah yang meliputi darat, laut dan udara

3. Pemerintah yang berdaulat

4. Pengakuan darinegara lain

Yang termasuk unsur konstitusi berdirinya suatu negara keberaanya mutlah harus ada, yaitu ….

A. 1, 2, dan 3

B. 1, 3, dan 4

C. 2 ,3, dan 4

D. 1, 2, dan 4


Soal #40002 : PTS 1 Ganjil PKn SD Kelas 6

Sesuatu yang akan diperoleh manusia setelah melakukan kewajiban disebut …

A. tanggung jawab

B. hak

C. kewajiban

D. kebutuhan

Soal #157524 : IPS SMP Kelas 7

Hal yang bukan merupakan faktor umum penyebab terjadinya permasalahan sosial adalah..

A. Faktor Ekonomi

B. Faktor Biologis

C. Faktor Psikologis

D. Faktor Geografis


Soal #154031 : ATS IPA SMP Kelas 7 Semester 2 Genap

Kemampuan makhluk hidup yang peka terhadap rangsang disebut …

A. Autotrof

B. Heterotrof

C. Iritabilitas

D. Respirasi


Materi Latihan Soal Lainnya: